Kapal Induk China Type 002 Mini, Bisa Terbang

Pernah Lihat Layang-layang sebesar bis kota, tidak ? Nah di Festival Layang-layang Internasional Ke-36 tepatnya Festival berlangsung di Weifang, provinsi Shandong. Rabu (23/4/2019), layang-layang itu dibuat untuk merayakan peringatan 70 tahun Angkatan Laut Tentara Pembebasan Rakyat (PLA-N), nama resmi Angkatan Laut China.
Dihebohkan dengan penampakan layang-layang berbentuk kapal induk China Type 002. Jika terlihat dari kejauhan, layang-layang itu seperti kapal induk sungguhan yang terbang. Memiliki panjang 20 kaki dan dilaporkan terbuat dari paduan aluminium.
Salah satu foto menunjukkan "kapal induk" itu bertumpu pada ekornya sebelum lepas landas. Orang-orang tidak dapat membantu, karena merasa akan berbahaya bila berada di dekatnya.

Kapal induk Type 002 China yang sebenarnya saat ini berada di pelabuhan Dalian. Kapal itu rampung dibangun pada 2018 dan telah melakukan banyak uji coba laut di Laut Bohai.
Kapal induk Type 002 berbobot 70.000 ton, memiliki 2.000 awak, dan direncanakan menjadi basis penerbangan untuk 36 jet tempur multi-peran J-15, helikopter utilitas Z-9, dan helikopter transportasi medium Z-18.

Hebat ya...

Sumber :
https://international.sindonews.com/read/1398080/46/ketika-kapal-induk-china-terbang-dan-berbahaya-1555991815



Ditulis Oleh : Alek Abd - Bogor

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul Kapal Induk China Type 002 Mini, Bisa Terbang yang ditulis oleh Jalan Tokai yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Jalan Tokai

0 comments:

Posting Komentar

Back to top